Bulan Sya'ban adalah bulan di saat Nabi Muhammad saw melakukan puasa sunnahnya yang terbanyak. Di bulan-bulan lain, Nabi tidak melakukan puasa (sunnah) sebanyak di bulan Sya'ban. Namun tak ada kejelasan, tepatnya berapa hari yang disunnahkan berpuasa.
Sabtu, 30 Juni 2012
Kamis, 28 Juni 2012
Bulan Sya’ban 1433 H
Bulan Syaban 1433 H – SahabatPustakers, Bulan Sya’ban 1433 H atau 2012 sebentar lagi akan datang. Lalu tahukah kita apa itu bulan Sya’ban?, peristiwa apa yang terjadi pada bulan sya’ban?, keistimewaan bulan sya’ban?, amalan bulan sya,ban?. Sederet pertanyaan diatas akan coba diungkap pada kesempatan kali ini, tentu dari berbagi referensi, baik referensi online maupun referensi konvensional.
Keistimewaan Bulan Sya’ban
Sejak semula, Rasulullah Muhammad SAW telah mensinyalir bahwa bulan Sya’ban atau bulan ke-8 dari perhitungan bulan Qamariyah (Hijriah) merupakan bulan yang biasa dilupakan orang. Maksud Rasulullah, hikmah dan kemuliaan dan kebajikan yang ada dalam bulan Sya’ban dilupakan orang. Mengapa dilupakan? Menurut pengakuan Rasulullah, karena bulan Sya’ban berada di antara dua bulan yang sangat terkenal keistimewaannya. Kedua bulan dimaksud adalah bulan Rajab dan bulan Ramadan.
Nama-nama Bulan Islam (Takwim Hijriah)
Coba lihat di pojok kanan atas, sekarang ada informasi tentang penanggalan menurut tanggalan islam (takwim hijriah). Widget ini saya peroleh dari hijriah.jentayu.com. Di web tersebut kita bisa conversikan penanggalan masehi ke perhitungan hijriah… Muantab, saya jadi tau tanggal lahir saya berdasarkan penanggalan hijriah…
Jumat, 01 Juni 2012
5 Hal Yang Menyebabkan Mandi Wajib
Segala puji bagi Allah, pujian yang terbaik untuk-Nya. Shalawat dan salam kepada Nabi kita Muhammad, keluarga dan sahabatnya.
Saat ini kami akan menjelaskan beberapa hal yang berkenaan dengan mandi (al ghuslu). Insya Allah, pembahasan ini akan dikaji secara lebih lengkap dalam tiga artikel. Pada kesempatan kali ini kita akan mengkaji beberapa hal yang mewajibkan seseorang untuk mandi (al ghuslu).
Yang dimaksud dengan al ghuslu secara bahasa adalah mengalirkan air pada sesuatu. Sedangkan yang dimaksud dengan al ghuslu secara syari’at adalah menuangkan air ke seluruh badan dengan tata cara yang khusus. Ibnu Malik mengatakan bahwa al ghuslu (dengan ghoin-nya didhommah) bisa dimaksudkan untuk perbuatan mandi dan air yang digunakan untuk mandi.
Tata Cara Sholat Jenazah
Shalat Jenazah merupakan shalat yang tidak perlu ruku’ dan sujud. Yang kita lakukan hanyalah berdiri, takbir sebanyak empat kali dengan diselingi bacaan dan doa tertentu lalu salam.
Rukun Shalat Jenazah
Shalat jenazah itu terdiri dari 8 rukun.
Langganan:
Postingan (Atom)